LAPORAN PENGAMATAN MIKROBA bab 2 dan 3

 LAPORAN PENGAMATAN MIKROBA bab 2 dan 3

BAB II

METODOLOGI

2.1 Alat dan Bahan

Bahan :

·         Media padat yang telah ditumbuhi mikroba

·         Aquadest

·         Tissue

Alat :

·         Mikroskop

·         Jarum Ose

·         Spirtus

·         Objek glass dan Cover glass

2.2 Cara Kerja

            Pengamatan dibawah mikroskop :

1.       Memanaskan jarum ose dengan menggunakan spirtus.

2.      Mengambil mikroorgnanisme dengan menggunakan jarum ose yang sudah dipanaskan secara perlahan

3.      Meletakkan mikroba ke objekglass, kemudian ditetesi dengan aquadest dan ditutup coverglass

4.      Mengamati dibawah mikroskop dengan teliti


BAB III

HASIL PENGAMATAN

 

3.1  Tabel Hasil Pengamatan

 

No

Sampel

Media

Warna

Bentuk

1.

Kotoran telinga

NA pabrikan

Gagal

-

2.

Air teh

NA sederhana

Gagal

-

3.

Upil

NA sederhana

Putih kecoklatan

   Berkoloni

4.

Tanah

NA pabrikan

Kecoklatan

Berkoloni

NA sederhana

Kecoklatan

Berkoloni

5.

Ketombe

PDA sederhana

Putih kecoklatan

Berkoloni

6.

Jamur sela-sela kaki

PDA sederhana

Putih kehitaman

Berkoloni

7.

Rongga mulut

TEA sederhana

Kuning kecoklatan

Berkoloni

8.

Daki

TEA sederhana

Putih kecoklatan

Berkoloni

 

3.2  Dokumentasi

a.      Pengamatan selama 5 hari

 

Hari Ke-

Dokumentasi

Keterangan

Air Comberan (NA Pabrikan)

Upil (NA Sederhana)

1.



 


 

 

Masih tidak ada pertumbuhan mikroba baik air comberan maupun upil

2.






  

 

Terjadi sedikit pertumbuhan mikroba pada bahan upil, namun pada bahan air comberan tidak terjadi pertumbuhan

3.

 

 

 

Terjadi sedikit pertumbuhan mikroba pada bahan upil, namun pada bahan air comberan terdapat ulat / belatung

 

4.


 

 

 

 

 

 

Terus terjadi pertumbuhan mikroba pada bahan upil, namun pada bahan air comberan terdapat ulat / belatung dengan jumlah yang banyak

5.


 

Terus terjadi pertumbuhan mikroba pada bahan upil, namun pada bahan air comberan terdapat ulat / belatung dengan jumlah yang banyak

6.


 

 

Hasil Pengamatan dibawah mikroskop didapatkan bakteri yang berkoloni

 

b.      NA Pabrikan

Nama Sampel

Dokumentasi

Keterangan

Air teh

-

Gagal

Tanah


 

 

 


Terlihat koloni dari mikroorganisme tanah

 

c.       NA Sederhana

Nama Sampel

Dokumentasi

Keterangan

Kotoran telinga

-

Gagal

Upil






 

 

 

 

 

 

 

 

 


Terlihat koloni dari mikroorganisme pada upil

 

d.      PDA Sederhana

Nama Sampel

Dokumentasi

Keterangan

Ketombe

 


 


 

 

 

 


Terlihat koloni dari mikroorganisme pada ketombe

Jamur sela-sela kaki

 


 

 

 

 


Terlihat koloni dari mikroorganisme pada sela-sela kaki

 

e.       TEA Sederhana

Nama Sampel

Dokumentasi

Keterangan

Rongga mulut

 

 


 

 

 

 

 

 

 


Terlihat koloni dari mikroorganisme pada rongga mulut

 

 

 

 

Daki

 


 

 


 

 

 

 

 


Terlihat koloni dari mikroorganisme pada daki

 

 

lanjut bab 4 dan 5

 

No comments:

Post a Comment